Soal PTS Prakarya Kelas 9 Semester 2 Kurikulum 2013

2 komentar
Berikut adalah soal uts prakarya kelas 9 semester 2 yang dapat kalian download file soal nya secara lengkap dengan klik link di bawah ini!



Kali ini penulis akan membagikan soal pts prakarya kelas 9 semester 2 untuk dapat kalian pelajari untuk menghadapi ujian nanti. Karena biasanya kisi-kisi pts prakarya kelas 9 semester 1 kurikulum 2013 yang akan diujikan tidak jauh berbeda dengan soal tahun sebelumnya. Soal uts prakarya kelas 9 semester 2 kurikulum 2013 ini belum dilengkapi beserta kunci jawaban. Semoga soal pts prakarya kelas 9 semester 2 semester 2 ini dapat bermanfaat. Selamat belajar! Tetap semangat! Jangan lupa cek soal prakarya kelas 9 semester 2 dan kunci jawaban lainnya!

Soal PTS Prakarya Kelas 9 Semester 2 Kurikulum 2013

1.Fungsi pengemasan dendeng adalah ....
a.Identitas
b.Media informasi
c. Pengaman barang  
d. Promosi 

2.Berikut ini bahan hewani yang bisa dibuat dendeng, kecuali ....
a.Daging sapi
b.Ikan
c. Daging kerbau  
d. Kepiting 

3.Proses penjemuran dendeng dilakukan di ....
a.Oven
b.Bara api 
c. Penggorengan 
d. Bawah terik matahari  

4.Abon yang tidak memiliki standar mutu yang baik adalah abon yang .....
a.Tidak mengandung cemaran logam
b.Mengandung bakteri Coliform dan kapang 
c. Dikemas dalam wadah tertutup rapat
d. Mengandung kadar air kurang dari 7%

5.Abon yang mempunyai cita rasa yang lebih baik adalah abon yang ....
a.Menggunakan rempah-rempah sebagai bumbunya
b.Dibuat dari daging berlemak 
c.Dibumbui dengan santan dan garam 
d.Mengggunakan peralatan canggih dalam pembuatannya

6.Kemasan pembungkus abon harus kedap air karena ....
a.Abon merupakan produk kering 
b.Untuk menghindari oksidasi 
c. Lebih menarik 
d. Untuk menarik minat pembeli  

7.Kriteria daging sapi yang baik untuk bahan baku abon, yaitu ....
a.Tidak mengandung serabut jaringan 
b.Mengandung banyak serabut jaringan 
c. Mengandung banyak lemak 
d. Liat dan berlemak 

8.Nilai gizi yang tidak terkandung dalam daging sapi yaitu ....
a.Protein   
b.Lemak 
c. Vitamin
d. Kalsium 

9.Berikut ini yang termasuk karakteristik ikan tongkol, kecuali ....
a.Bertubuh memanjang dan membulat 
b.Bagian atas tubuhnya berwarna biru kehitam-hitaman
c.Bagian bawah tubuh berwarna putih perak 
d.Termasuk ikan air tawar

10.Ikan bahan baku abon yang baik adalah ikan yang ....
a.Mempunyai serat yang kasar
b.Mempunyai serat yang halus
c. Mengandung banyak duri   
d. Termasuk ikan air tawar 

11.Berikut ini yang termasuk karakteristik abon, kecuali ....
a.Merupakan daging cincang yang dididihkan , dibumbiui dan kemuadian digoreng 
b.Biasanya berwarna coklat terang hingga kehitaman 
c.Seperti serat mengering 
d.Merupakan daging irisan yang dibumbui dan dikeringkan 

12.Dibawah ini manfaat pengawetan makanan, kecuali ....
a.Menunda kerusakan makanan
b.Mendapatkan laba lebih banyak
c.Dapat memberikan keanekaragaman jenis makanan
d.Mempermudah penyimpanan

13.Berikut ini produk makanan berbahan hewani yang diawetkan dengan cara dikeringkan, adalah ....
a.Dendeng
b.Gulai
c. Kornet  
d. Rendang 

14.Daging irisan yang dirempahi atau dibumbui atau dikeringkan disebut ....
a.Abon  
b.Dendeng 
c. Krupuk
d. Daging kering 

15.Daging sapi yang baik untuk bahan baku abon adalah daging sapi yang ....
a.Mengandung banyak serat jaringan 
b.Tidak megandung serabut jaringan 
c. Mengandung banyak lemak 
d. Liat dan berlemak 

16.Cita rasa abon yang lebih baik, tercipta karena penggunaan ....
a.Rempah-rempah sebagai bumbunya 
b.Daging berlemak sebagai bahannya
c. Santan dan garam sebagai  bumbunya  
d. Peralatan canggih dalam pembuatannya 

17.Diantara bahan-bahan dibawah ini, yang termasuk bahan pengawet makanan alami, yaitu ....
a.boraks
b.garam
c. Air hangat 
d. Zat kimia 

18.Proses pembuatan abon ikna tongkol diawali dengan ....
a.Persiapan bahan dan alat 
b.Pencucian ikan
c. Membuat kemasan
d. Penggaraman 

19.Pembungkus abon yang baik adalah bahan yang ....
a.Tidak dipengaruhi oleh abon
b.Mempengarui kualitas abon
c. Mampu mempercepat oksidasi abon 
d. Mampu menyerap air

20.Daging digantung diatas tungku merupakan salah satu contoh pengawetan secara ....
a.Modern
b.Kuno
c. Tradisional 
d. Primitif 
Rizsa Faozsiyah
Hallo, soal yang ada di blog ini dapat kalian download secara gratis dan mudah pada link yang tersedia, enjoy and happy reading!

2 komentar

  1. Balasan
    1. Maaf untuk kunci jawaban blm tersedia, bila ingin memberikan masukan untuk kunci jawaban silahkan share di kolom komentar

      Hapus

Posting Komentar